虹色蝶々『niji iro chouchou』


.

[What flowed out drop by drop
From a gap in the zipper
Was neither sadness nor tears,
But countless rainbow butterflies]



Karena dalam setiap lembar kenangan, tak hanya birunya air mata dan kuningnya tawa yang tersketsa, namun selalu ada warna lain yang turut mewarnai lembaran kertas simbol memori kita. 


Saat kita buka kembali lembaran cerita lama, mungkin yang pertama kali teringat adalah kesakitan--apa yang kita takutkan, apa yang kita lepaskan, apa yang hilang dari kita, atau luka yang tertoreh saat itu--dan mungkin juga keceriaan--apa yang kita tertawakan, apa yang kita tunggu-tunggu, apa yang kita dapatkan, dan rasa hangatnya senyum kita kala itu--sehingga kita kadang terlupa, di balik tabir warna tersebut, masih ada berbagai lapis warna lain yang menjadi fondasi warna tersebut.


Di balik suka ada duka, dan setelah duka ada suka.


Dan di samping suka dan duka, masih ada warna lain yang mendampingi mereka--hey, warna bukan hanya biru dan kuning, bukan?


Begitu juga lembar kenanganmu.


Because in every memory, things to learn are always 
there.


***


a/n: terinspirasi dari lagu Niji Iro Chouchou, dinyanyikan oleh Kamiya Hiroshi. aku suka lagunya :*

Your Reply